Fitur | Deskripsi |
---|---|
Garansi | 7 Hari Toko. |
Warna | Hitam. |
Deskripsi Produk:
Nikmati pengalaman 3D Virtual Reality dari smartphone Anda. Shinecon VR Box terbuat dari bahan plastik berkualitas dengan lensa yang mendukung smartphone. Dilengkapi dengan tali elastis untuk kenyamanan saat digunakan.
Fitur:
Cara Penggunaan:
- Download aplikasi Cardboard di Google Play Store.
- Masukkan smartphone ke dalam VR Box dan rasakan sensasinya.
Field of View Lebar:
- Lensa berbentuk bulat memberikan ruang penglihatan lebih luas. Posisi lensa dapat disesuaikan sesuai dengan posisi mata dan ukuran smartphone.
Headphone:
- Dilengkapi headphone yang terhubung langsung dengan VR Box untuk pengalaman suara yang lebih nyata. Hubungkan smartphone menggunakan jack 3.5mm yang tersedia.
Desain Ergonomis:
- Desain headband baru memberikan kenyamanan luar biasa, tidak membuat kepala terasa berat meskipun digunakan dalam jangka waktu lama.
Kompatibilitas:
- Dapat digunakan untuk semua jenis smartphone dengan ukuran 4.7 inch sampai 6 inch.
Dukungan Kacamata:
- Pengguna kacamata dapat menggunakan VR Box dengan nyaman tanpa perlu melepas kacamata, penglihatan tetap jelas.
Isi Paket:
- 1 x VR Box
Spesifikasi:
- Koneksi: Aux Jack 3.5mm
- Dimensi: Kompatibilitas smartphone: 4.7 – 6 inch
Packing:
Informasi Lebih Lanjut dan Pembelian klik di sini.