Spesifikasi Produk
Spesifikasi | Detail |
---|---|
Layar | Retina IPS LCD, 10.2 inci, 500 nits (typ) |
Resolusi | 1620 x 2160 pixels, rasio 4:3 (~265 ppi) |
Perlindungan | Scratch-resistant glass, oleophobic coating |
Sistem Operasi | iPadOS 15 |
Chipset | Apple A13 Bionic (7 nm+) |
CPU | Hexa-core (2×2.65 GHz Lightning + 4×1.8 GHz Thunder) |
GPU | Apple GPU (4-core graphics) |
Penyimpanan Internal | 64GB, 256GB |
Slot Memori | Tidak tersedia |
Fitur Utama:
- Layar Retina IPS LCD: Visual tajam dengan warna akurat.
- Performa Cepat: Didukung oleh chipset Apple A13 Bionic.
- Kapasitas Penyimpanan: Tersedia pilihan 64GB dan 256GB.
- Garansi Resmi Apple: 1 tahun garansi dari Apple Inc.
Garansi dan Kebijakan Pembelian
Jenis Garansi | Durasi |
---|---|
Garansi Apple Inc. | 1 Tahun (bisa titip klaim gratis) |
Garansi Toko | 7 Hari (Tukar baru langsung, wajib video unboxing) |
Pengiriman
Layanan | Detail |
---|---|
Pengiriman Cepat | Order sebelum jam 5 sore akan dikirim hari yang sama. |
Packing Aman | Bubble wrap tebal. Tambahkan packing kayu untuk keamanan ekstra. |
Kurir Jabodetabek | Bisa request kurir Tokohapedia. |
Dropship Aman | Tanpa embel-embel toko atau nota pengirim. |
Keuntungan Membeli di Toko Kami
Keunggulan | Detail |
---|---|
Harga Reseller | Diskon khusus untuk reseller pada next order. |
Diskon Pembelian Banyak | Harga nego untuk pembelian lebih dari 1 pcs. |
Nota Resmi | Tersedia untuk klaim garansi dan pengadaan. |
Markup Nota | Silakan info kami untuk kebutuhan dropship. |
Cara Cek Keaslian Produk:
- Buka situs checkcoverage.apple.com dan masukkan serial number produk.
Catatan Penting:
- Komplain tanpa video unboxing tidak akan diterima.
- Produk asli Apple, jika terbukti tidak asli, uang kembali 100%.
New iPad 9 2021, solusi sempurna untuk produktivitas dan hiburan Anda.
Informasi Lebih Lanjut dan Pembelian klik di sini.