ItemDeskripsi
Perbedaan KayuKayu Sawo memiliki kualitas lebih tinggi dibandingkan kayu biasa. Dapatkan double menteri, warna bidak yang berbeda, dan bobot bidak yang lebih berat. Ukiran pada kayu Sawo lebih bagus, dan papan lebih besar serta kokoh.
1. Papan Catur LipatUkuran keseluruhan papan: 50×50 cm, ukuran per petak: 6×6 cm. Terbuat dari bahan MDF dan Offset. Papan dapat dilipat menjadi 4 bagian, dengan ukuran saat dilipat: 25×25 cm.
2. Buah Catur KayuTerbuat dari kayu mentaos dengan finishing melamin clear gloss model klasik Spanyol. Ukuran:
– Pion: Tinggi 5 cm / Diameter 2,9 cm
– Kuda: Tinggi 7 cm / Diameter 3,5 cm
– Gajah: Tinggi 8 cm / Diameter 3,5 cm
– Benteng: Tinggi 6 cm / Diameter 3,3 cm
– Menteri: Tinggi 9,3 cm / Diameter 3,8 cm
– Raja: Tinggi 10,3 cm / Diameter 3,8 cm
Dilengkapi alas karpet bluru untuk melindungi papan dari goresan, tahan air, dan mudah dibersihkan.
3. Tas Catur PercasiTerbuat dari bahan D600 berwarna hitam dengan dimensi 35 cm x 23 cm x 10 cm. Memiliki ruang penyimpanan dengan 2 saku (depan dan belakang).

Informasi Lebih Lanjut dan Pembelian klik di sini.